BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Visi dan Misi

Admin
Senin, 31 Mei 2010
368 Dibaca

Visi :  

Visi Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Lima Puluh Kota, yaitu :’Terwujudnya Penanggulangan Bencana Yang Cepat, Tepat, Terencana, Dan Terintegrasi’.

 

Misi :

Untuk mewujutkan visi tersebut maka dirumuskan dan ditetapkan misi BPBD kabupaten Lima puluh Kota, sebagai berikut :

  1. Meningkatkan kapasitas lembaga dan aparatur BPBD;
  2. Mengurangi resiko bencana dengan membangun infrastruktur tanggap darurat di seluruh  lini secara terencana dan terpadu;
  3. Menciptakan sistem kesiapsiagaan dan peringatan dini menghadapi bencana di Kabupaten Lima Puluh Kota;
  4. Menjalankan fungsi komando dan koordinasi serta melakukan kegiatan penyelamatan, evakuasi, pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat terkena bencana dan perlindungan terhadap kelompok rentan dalam masa tanggap darurat;
  5. Membangun ketahanan masyarakat dan kelembagaan pada masa krisis;
  6. Membangun kemitraan dengan seluruh stakeholders dalam masa normal dan bencana.

 

 

Berita terbaru
Jumat, 08 Maret 2024 273 Dibaca
Senin, 26 Juni 2023 367 Dibaca
`

Feedback